Pages

Sunday, May 17, 2015

Perbandingan Kecepatan VGA AMD Mining Litecoin

Bitcoin (BTC) adalah mata uang elektronik yang harganya sangat tinggi di banding mata uang elektronik lainnya, karena itu menjadikan banyak peminat yang melakukan penambangan bitcoin secara besar besaran, dan bagi pemula tidak ada kesempatan untuk mendapatkan bitcoin dengan cara mining karena jumlah penambang yang begitu besar.  namun jika masih ingin menambang bitcoin anda harus memerlukan modal yang cukup besar dan resikonya pun besar pula karena harga jual uang elektronik ini sewaktu waktu dapat turun dan naik secara drastis, anda juga bisa melihat seputar artikel saya yang kemaren Tempat Mining Bitcoin Terbaik

Namun jangan kecewa dulu karena masih ada alternatif lain yaitu Litecoin , litecoin (LTC) adalah mata uang elektronik yang menduduki peringkat 2 setelah Bitcoin .Harga Litecoin tadi malam sempat mencapai  19 USD / 1 LTC  di  btc-e. com  lumayankan. karena Litecoin Bisa kita dapat dengan mudah hanya bermodal VGA card, namun harga vga card yang baik untuk menambang litlecoin juga lumayan mahal namun semakin mahal semakin cepat pula kecepat mining kita.
HD 7990

saya sarankan menggunakan vga amd HD 7900 Series karena AMD di rancang memang cocok untuk mining LTC dan modelnya pun masih keluaran baru. untuk kecepatan mining anda bisa lihat table di bawah ini

Perbandingan  kecepatanVGA AMD Buat mining Litecoin 

VGA Harga VGA Kecepatan KH/s Hasil kalkulator mining / tahun
Amd
HD 7950 4 juta an 580-730 580KH/s = 37.15 LTC / tahun
HD 7970 5 juta an 525-780 650KH/s = 41.63 LTC / tahun
HD 7990 12 juta an 1125-1518 1125KH/s = 72.06 LTC / tahun
Untuk lebih detail anda dapat mengunjungi Mining hardware Comparison LTC
Untuk lihat kurs jual LTC/USD anda dapat mengunjungi btc-e.com



Related Posts by Categories

0 comments:

Post a Comment